5 Mobil SUV Terfavorit Yang Wajib Anda Miliki

Asuransi Mobil Lifepal

Apakah anda sedang cari mobil baru dengan jenis SUV? Mobil SUV sendiri merupakan salah satu mobil favorit khususnya di Indonesia karena sangat nyaman dan juga fleksibel serta praktis. SUV merupakan singkatan dari sport utility vehicle. Jika mobil nyaman, anda tidak boleh lupa untuk menggunakan asuransi mobil Lifepal, sebagai perlindungan menyeluruh pada transportasi pribadi.

Bagi Anda yang juga sedang mencari mobil SUV, berikut ini akan direkomendasikan beberapa yang jadi favorit orang-orang. Siapa tahu anda juga menginginkan salah satu mobil berikut.

1. Honda HRV

Honda HRV merupakan salah satu mobil yang cukup digemari orang Indonesia dengan jenis SUV. Mobil ini disukai karena sangat lincah dan kompak sementara untuk desain sporty. Di Indonesia sendiri Mobil ini terdiri dari dua pilihan mesin yaitu 1,5 l dan 1,8 l.

Mobil ini menawarkan seri manual dengan 5 percepatan dan juga seri transmisi CVT yang membuat anda berkendara jadi lebih praktis. Bahkan untuk model barunya yang akan launching beberapa waktu dekat akan diprediksi menjadi crossover kompak yang menjadi favorit banyak orang Indonesia.

2. Toyota Corolla Cross

Beralih ke mobil Toyota dengan seri esok atau crossover medium. Mobil ini disukai karena punya model yang sangat kekinian dan juga elegan. Memberikan kenyamanan dengan teknologi hybrid synergy drive, yang mana mobil efisien dan ramah lingkungan tapi tetap mengusung tema fun to drive.

Toyota Corolla Cross ini menjadi salah satu mobil dengan harga yang terjangkau di kategori mobil hybrid di Indonesia. Mobil menggunakan motor listrik dengan mesin bensin 4 silinder dan berkapasitas 1,8 liter, sementara untuk tenaganya 100 hp dan torsi 145 nm. Ada pula pilihan lainnya yaitu menggunakan mesin 1,8 liter dengan tenaga 140 hp dan torsi 175 nm.

3. Suzuki XL7

Beralih ke Suzuki dimana mobil ini memiliki 7 seater dengan ground clearance 200 nm. Mobil tampak sangat maskulin saat dikendarai di jalan. Untuk fitur unggulannya sendiri yaitu e-miror, rem ABS + EBD, dan juga electronic stability control atau ESP.

Mobil memiliki kapasitas mesin sebesar 1,5 liter dengan kode K15B. Mobil ini disebut-sebut cukup menarik di kalangan pecinta mobil.

4. Toyota Rush

Toyota Rush menjadi salah satu yang disukai oleh orang-orang dan masuk ke segmen low SUV harga yang terjangkau sementara punya kualitas cukup bagus. Bahkan pada generasi terbarunya mobil Rush ini memiliki perubahan yang lebih revolusioner terutama pada bagian desain.

Terdapat lampu depan LED yang kekinian sementara mesin berkapasitas 1,5 liter sudah diganti dengan versi terbaru dengan performa yang lebih baik.

Toyota Rush juga menjadi pilihan orang-orang karena mampu mengangkut sampai 7 penumpang dewasa. Selain itu dijual dengan harga yang terjangkau dan punya kualitas kompetitif di kelasnya.

5. Mitsubishi Pajero Sport

Pajero sport merupakan mobil dengan mesin diesel yang punya banyak pemilik di Indonesia. Mobil ini cukup tangguh dengan kemampuan jelajah di Medan apapun yang sangat bagus. Mobil punya mesin turbo diesel common rail yang memiliki varian Dakar. Untuk kapasitasnya sendiri 2,4 liter dengan tenaga 180 hp dan torsi 460 nm.

Ditambah lagi dengan kelengkapan berupa transmisi otomatis 8 percepatan yang lebih responsif dan terdapat teknologi 4WD untuk membuat mobil anda punya performa bagus pada badan yang buruk sekalipun.

Itu tadi beberapa rekomendasi mobil SUV yang banyak digemari orang orang Indonesia. Untuk Anda yang ingin beli mobil baik bekas maupun baru, untuk melindunginya wajib menggunakan asuransi mobil Lifepal. Ada banyak sekali keuntungan yang anda dapatkan jika memilih asuransi mobil di Lifepal, salah satunya yaitu anda akan mendapatkan diskon premi hingga 25%.

Lifepal mungkinkan anda pula untuk mendapatkan produk asuransi kesehatan terbaik. Anda tinggal pilih saja sesuai kebutuhan dan dapatkan juga diskon premi untuk asuransi kesehatan yang dipilih.

You might like

About the Author: admin

Penulis amatiran yang ingin melampaui Andrea Hirata :D

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *